Rumah Reina Berpartisipasi dalam Cycling Sanur BHGT Sebumi 2023
Pada akhir tahun 2023, Rumah Reina mendapat kesempatan berkolaborasi dengan Sebumi dalam kegiatan Bali Harmony Green Tour pada 17 Desember 2023. Kegiatan ini dihadiri oleh peserta dari Eiger Adventure, World of Tavi, dan lainnya. Peserta akan mengelilingi Sanur dengan menggunakan sepeda. Pada kegiatan ini Rumah Reina sebagai sponsor membagikan welcome drink untuk para peserta. Jamu …
Rumah Reina Berpartisipasi dalam Cycling Sanur BHGT Sebumi 2023 Read More »